Bisnis Model Canvas

Bisnis Model Canvas (BMC) merupakan visualisasi dari sebuah kerangka yang mendeskripsikan elemen-elemen penting dalam suatu bisnis. BMC ini dapat membantu Anda untuk membuat ilustrasi bagaimana suatu bisnis bekerja, seperti mengetahui untuk apa Anda berbisnis, dengan siapa Anda berbisnis, dari mana sumber yang Anda dapatkan untuk berbisnis dan juga bagaimana perputaran anggaran serta pendapatan dalam bisnis Anda.
BMC ini tidak hanya untuk merancang model bisnis baru, tetapi juga bisa menganalisis bisnis model yang sudah ada atau sudah berjalan.
Osterwalder dan Pigneur menciptakan BMC sebagai suatu alat untuk mendeskripsikan, menvisualisasikan, menilai serta mengubah suatu bisnis model. BMC dibuat besama dengan 470 orang di 45 negara, dari berbagai macam sektor dan industri yang mana sudah digunakan juga oleh banyak perusahaan-perusahaan besar dunia.
Bicanva menghadirkan sebuah BMC online yang dapat Anda gunakan dimana saja dan kapan saja dengan semua kelebihan fitur yang sangat memudahkan Anda dalam membangun model serta mengembangkan bisnis

Materi Singkat Tentang Canvas
Fitur Bisnis Model Canvas BICANVA
  • Bebas akses Canvas kapan saja & dimana saja
  • Buat Canvas tanpa batas
  • Simpan Canvas dalam bentuk PDF
  • Terdapat fitur deskripsimyang akan memudahkanmdalam mengisi canvas
  • Dapat mengedit canvas yang telah dibuat kapan saja
Harga Layanan BMC BICANVA